Cara membuat link
Di dalam dunia blogger (tukang nge-blog) yang namanya link adalah sebuah keharusan. Berbeda dengan website pada umumnya, di dunia per-ngeblog-an ada yang namanya link exchange atau bertukar link dengan blog lain. Jika anda tidak bisa membuat link dapat berakibat fatal. (Bukan seorang blogger gitu loh ).
Terdapat beberapa cara penggunaan link seperti berikut :
1. Membuat Link pada posting
Jika anda ingin membuat link pada posting anda, misalnya begini :
Jika tulisan warna biru di-klik (di sini) maka anda akan mengunjungi alamat dari link dimaksud. Cara membuatnya begini :
Isilah kotak tersebut dengan alamat link yang dimaksud. Misalkan untuk contoh di sini di atas link-nya adalah http://sang-rajawali.blogspot.com
2. Membuat Link dengan window baru
Misalnya pada posting anda seperti begini :
Kemudian anda menginginkan jika link di atas di-klik maka akan muncul pada window baru. Caranya begini :
Yang warna biru adalah anchor text dari link (anchor text = teks yang tampak sebagai link), sedangkan yang warna merah adalah perintah untuk menuju ke alamat link-nya (target site URL). Agar link menuju ke window baru maka perlu ditambahkan seperti demikian :
Atau
Yang warna hitam adalah perintah agar link dibuka pada window baru.
Yang warna hitam adalah perintah untuk pengaturan warna anchor text-nya.
3. Membuat Link pada Elemen Halaman
Anda juga bisa membuat link pada elemen halaman (biasanya pada sidebar, itu loh ... bagian halaman selain halaman posting. Biasanya ada di kiri atau kanan halaman posting). Caranya gampang.
Dengan cara di atas, anda juga bisa mengisi lebih dari satu link hingga seperti Daftar Link (Link List) seperti gadget bawaan blogger.com.
Untuk lebih jelasnya, ikutin aja dah artikel khusus yang membahas tentang Link List.
4. Membuat Link Image
Lihat gambar di atas kan ? Nah gimana ya caranya pasang gambar gituan ?
Begini nih caranya :
Yang warna merah adalah link-image-nya.
Wah kopinya mulai dingin nih ..... nyruput kopi dulu ah ....
Insya Allah nanti akan kita lanjutkan ke materi selanjutnya
1 komentar:
tip anda sangat berguna...
mohon kunjung balik...
:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))
Beri Komentar